Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB)

Informasi Penting SPMB

Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) SD Muhammadiyah Purwokerto dapat dilakukan secara online maupun dengan datang langsung ke sekolah. Berikut tahapan pendaftaran:

1
Pendaftaran Calon Siswa

Pendaftaran dapat dilakukan melalui formulir online yang tersedia atau dengan datang langsung ke sekolah.

2
Penyerahan Dokumen Persyaratan

Calon siswa menyerahkan dokumen administrasi, meliputi:

  • Fotokopi Akta Kelahiran
  • Fotokopi Kartu Keluarga (KK)
  • Fotokopi KTP Ayah dan Ibu
3
Verifikasi dan Seleksi

Pihak sekolah melakukan verifikasi kelengkapan berkas serta seleksi administrasi sesuai ketentuan yang berlaku.

4
Pengumuman Hasil Seleksi

Hasil seleksi akan diinformasikan melalui WhatsApp kepada orang tua/wali. Selanjutnya, orang tua/wali akan masuk ke dalam grup resmi wali murid.